iPhone 12 Mini Harga Rp8 Jutaan, Apakah Masih Layak di Tahun 2022? Berikut 6 Alasan yang Bikin Masih Layak

- 14 Maret 2022, 08:00 WIB
iPhone 12 dan iPhone 12 Mini dapat menjalankan layanan 5G di Indonesia.
iPhone 12 dan iPhone 12 Mini dapat menjalankan layanan 5G di Indonesia. /Dok. apple.com

INFOSEMARANGRAYA.COM - iPhone 12 Mini harganya saat ini hanya 8 jutaan. Apakah masih layak untuk tahun 2022? Simak alasan terkait layaknya iPhone 12 di tahun 2022 berikut ini.

iPhone 12 Mini sepertinya tidak terlalu banyak diminati oleh banyak orang khususnya para pengguna Apple.

Banyak yang mengatakan bahwa, produk iPhone 12 Mini ini terbilang gagal karena beberapa alasan.

Baca Juga: Download Minecraft 1.19 The Wild Update Melalui Link Berikut, Dijamin Legal dan Resmi dari Mojang Studios

Baca Juga: INFO LOKER! PT Sinar Sosro Tbk Buka Lowongan kerja Terbaru untuk Lulusan Fresh Graduate S1 Bulan Maret 2022

Padahal, ada banyak alasan yang membuat iPhone 12 Mini ini layak digunakan bahkan hingga tahun 2022 saat ini.

Bahkan, iPhone 12 Mini harganya saat ini juga sudah dibanderol dengan harga sekitar 8 jutaan. Terbilang murah untuk produk Apple.

Berikut ini akan ada alasan mengapa iPhone 12 Mini masih layak digunakan di tahun 2022 dilansir Info Semarang Raya dari kanal YouTube Budi Utomo Official.

Baca Juga: Resep Takjil Es Cincau Pandang Kolang Kaling, Segar dan Sehat Jadi Menu Buka Puasa

Halaman:

Editor: Alfio Santos

Sumber: YouTube Budi Utomo Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x