Jelang Idul Adha 2022 Dishub Kota Semarang Siapkan Posko Induk, Kadis Dishub: 250 Personel Disiagakan

- 24 Juni 2022, 15:58 WIB
Lebaran Idul Adha 2022 kapan? Tidak cukup dengan hilal, mesti disempurnakan dengan rukyat / BMKG
Lebaran Idul Adha 2022 kapan? Tidak cukup dengan hilal, mesti disempurnakan dengan rukyat / BMKG /

Baca Juga: Syarat Berkurban saat Idul Adha yang Umat Muslim Wajib Tahu! Simak Penjelasan Berikut

Muhammadiyah telah menetapkan bahwa Idul Adha 2022 jatuh pada 9 Juli. Sementara itu Pemerintah kemungkinan akan melaksanakan lebaran pada keesokan harinya.

Walau demikian keputusan tersebut masih perlu dipastikan pada Sidang Isbat menjelang lebaran Idul Adha 2022.

Perbedaan hari lebaran Idul Adha 2022 itulah yang mendasari pernyataan Endro bahwa kemungkinan jumlah kendaraan di jalan tidak begitu banyak saat hari raya umat Islam tersebut.

Walau demikian pihaknya dalam hal ini Dishub Kota Semarang tentu harus bersiaga dengan segala kemungkinan.

Dishub Kota Semarang juga memprediksi bahwa keramaian lalu lintas kemungkinan akan terjadi di berbagai tempat wisata, seperti kawasan Kota lama.

Sebagai bentuk antisipasi atas keramaian yang mungkin terjadi saat lebaran Idul Adha 2022, pihaknya akan memantau dari ATCS room.

“Di ATCS room akan memantau situasi arus lalin di simpang-simpang jalan protokol Kota Semarang 24 jam,” tutur Endro dikutip dari situs semarangkota.go.id.***

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x