3 Wisata Kuliner Kota Semarang yang Wajib Kalian Kunjungi

- 25 November 2021, 16:20 WIB
Lawang Sewu. / berikut 3 rekomendasi kuliner Kota Semarang yang wajib dikunjungi
Lawang Sewu. / berikut 3 rekomendasi kuliner Kota Semarang yang wajib dikunjungi /Facebook /@semarangpemerintahkota

Baca Juga: Resep Lumpia Khas Kota Semarang, Camilan Nikmat yang Bikin Nagih!

Tersedia dua jenis lumpia, yakni basah dan goreng. Lumpia dengan isiannya yang padat.

Perpaduan rebung muda, udang dan telor terasa pas dan tidak berbau, ditambah lagi jika dinikmati bersama saus dan daun bawang segar. Ingin membawa pulang sebagai oleh oleh juga bisa. Buka sejak pukul 08.00 pagi.

2. Nasi Gandul Pak Memet

Nasi Gandul Pak Memet di Semarang
Nasi Gandul Pak Memet di Semarang

Nasi gandul memang makanan khas Pati. Nasi gandul adalah nasi yang disiram kuah gurih dan diberi toping bermacam macam seperti Daging sapi, jeroan sapi, telur dan koyor.

Biasanya dilengkapi dengam sambal yang khas dan jeruk nipis agar menambah rasa nikmat.

Baca Juga: Kobii, Cafe Murah di Semarang Timur Buat Para Penikmat Kopi, Ini Rincian Harganya!

Baca Juga: Spot Wisata Kebun Teh Tersembunyi Di Kabupaten Brebes

Nasi gandul pak Memet berlokasi di Jl. Dr Cipto No 12 Semarang. Buka mulai pukul 16.00-21.00 WIB, terkadang sebelum jam tutup sudah habis diserbu pelanggan. Untuk harganya sangat terjangkau 1porsi mulai dari 7ribuan aja.

Halaman:

Editor: Asri Aulia Rachmawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x