15 Nama Bayi Perempuan Islam dari Huruf M yang Modern dan Punya Arti Cerdas, Taat Agama dan Orang Tua

- 11 April 2022, 19:15 WIB
15 rekomendasi nama bayi perempuan Islam dari huruf M yang punya arti cerdas dan taat orang tua
15 rekomendasi nama bayi perempuan Islam dari huruf M yang punya arti cerdas dan taat orang tua /Pexels Singkham

INFOSEMARANGRAYA.COM - Para bunda yang saat ini tengah menunggu kehamilan si buah hati, dapat membaca 15 rekomendasi nama bayi perempuan Islam dari huruf M yang modern dan punya arti cerdas, taat agama dan orang tua.

Penting untuk para bunda memberi nama bayi perempuan dengan cermat karena bagaimanapun, nama adalah doa.

Kehadiran sang buah hati sebagai harapan orang tua tentu berbanding lurus dengan nama indah yang melekat pada sang bayi.

Baca Juga: Ini Dia 20 Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Lengkap dengan Artinya!

Berikut 15 rekomendasi nama bayi perempuan Islam dari huruf M yang modern dan punya arti cerdas, taat agama dan orang tua:

1. Mahira, punya arti seorang perempuan yang cerdas.

2. Maizah, punya arti seorang perempuan yang cerdas.

3. Majeeda, punya arti seorang perempuan yang berjaya

4. Maleika, punya arti seorang perempuan yang layak jadi ratu

5. Mawiyah, punya arti seorang perempuan yang menjadi inti dari kehidupan

6. Maysa, punya arti seorang perempuan berjalan dengan bangga, gaya berjalan berayun

7. Medina, kota yang ada di Arab Saudi

8. Mishel, punya arti seorang perempuan menjadi cahaya

9. Mona, punya arti seorang perempuan dengan impian

10. Mufidah, punya arti seorang perempuan yang berguna

11. Murshida, punya arti seorang perempuan yang menjadi pemimpin

12. Myeisha, punya arti seorang perempuan yang sesungguhnya

13. Maisa, punya arti seorang perempuan yang berjalan dengan bangga

14. Maliha, punya arti seorang perempuan yang cantik

15. Malikka, punya arti seorang perempuan yang akan menjadi ratu

Baca Juga: Kumpulan Nama Bayi Perempuan beserta Artinya, Simak Pilihan Nama Anak Perempuan yang Berati Indah

Demikian 15 rekomendasi nama bayi perempuan Islam dari huruf M yang modern, punya arti cerdas, taat agama dan orang tua.***

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah