Cara Menyembuhkan Gatal Akibat Penyakit Kulit Dengan Obat Alami Ala dr. Zaidul Akbar

- 11 Januari 2022, 21:06 WIB
Ilustrasi penyakit kulit.
Ilustrasi penyakit kulit. /PIXABAY/ Eszter Miller

- Lengkuas 5 cm

- Serai 5 cm

- Minyak zaitun

- Air panas

Baca Juga: Gangguan Mentruasi Sering Datang, dr. Zaidul Akbar Sarankan untuk Tidak Konsumsi Ini

Cara membuat:

1. Parut jahe, lengkuas, dan serai.

2. Tuang air panas sekucupnya dan diamkan kurang lebih selama 3 menit ke dalam parutan jahe, lengkuas, dan serai.

3. Lalu saring bahan-bahan tadi. Sisihkan ampasnya.

4. Campur ampas dengan minyak zaitun secukupnya lalu balurkan ke kulit yang gatal-gatal atau terkena penyakit kulit.

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah