Simak Nih 5 Restoran Mie Mirip Mie Gacoan di Semarang, Pecinta Mie Wajib Coba!

- 14 November 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi mie.Ini dia 5 alternatif Mie Gacoan, yang rasanya mirip tapi gak kalah enaknya yang ada di Kota Semarang, Pecinta Mie wajib coba
Ilustrasi mie.Ini dia 5 alternatif Mie Gacoan, yang rasanya mirip tapi gak kalah enaknya yang ada di Kota Semarang, Pecinta Mie wajib coba / Pexels / Olenka Sergienko.

2. Mie Clubbing

Sama, dengan Mie Bento sebelumnya, Mie Clubbing juga punya menu yang mirip dengan Mie Gacoan.

Menu Mie Clubbing dan Mie Dugem-nya merupakan mi yang direbus maupun digoreng dengan berbagai tingkatan pedas.

Mulai dari level 'Anak Baik' yang tanpa cabe hingga 'Ngga Pulang' dengan pakai 75 cabai.

Bedanya, nuansa yang dibawa oleh restoran ini, adalah nuansa klub malam dengan musik dan cahaya lampu yang asyik.

Buat yang tertarik bisa segera datangi kedua cabangnya di Semarang di alamat Jl. Erlangga Timur No.09 dan di Jl. Tirto Agung No.69.

Baca Juga: INGAT! Jangan Konsumsi Mie Campur 2 Bahan Tambahan Ini, Bisa Picu Penyakit Mengerikan

3. Mie Padang

Nahh kalo restoran yang satu ini, beda lagi khasnya.

Mie Padang spesialisasinya terletak pada bumbu padang khasnya yang unik dimana kamu bisa memilih berbagai tambahan berbeda.

Halaman:

Editor: Aisya Nur Aziza


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah