Waspada! Ada Peringatan Gelombang Tinggi dari BMKG, 25-26 Januari 2022, Tinggi Ombak Bisa Capai 4 Meter

- 25 Januari 2022, 07:49 WIB
Ilustrasi gelombang tinggi akibat letusan gunung berapi bawah laut di wilayah Tonga.
Ilustrasi gelombang tinggi akibat letusan gunung berapi bawah laut di wilayah Tonga. /Pexels/Jess Loiterton

Tinggi Gelombang 1,25 - 2,50 (Sedang) Berpotensi Terjadi di:

  • Perairan Utara Sabang
  • Perairan Barat Aceh
  • Perairan Barat P. Simeulue Hingga Kep. Mentawai
  • Perairan Bengkulu Hingga Barat Lampung
  • Samudra Hindia Barat Aceh Hingga Kep. Mentawai
  • Selat Sunda Bagian Barat dan Selatan
  • Perairan Selatan Banten
  • Perairan P. Sawu Hingga Kupang - P. Rotte
  • Laut Sawu
  • Selat Sumba
  • Selat Sape Bagian Selatan
  • Laut Natuna Utara
  • Selat Malaka Bagian Selatan
  • Laut Jawa Bagian Barat dan Tengah
  • Perairan Utara Jawa Barat dan Jawa Tengah
  • Perairan Selatan Kalimantan
  • Selat Makassar Bagian Selatan
  • Laut Bali - Sumbawa - Flores
  • Perairan Utara Bali - Sumbawa - Flores
  • Selat Lombok Bagian Utara
  • Perairan Kep. Sabalana Hingga Kep. Selayar
  • Perairan Kep. Sermata Hingga Kep. Tanimbar
  • Laut Arafuru Bagian Barat dan Tengah
  • Laut Sulawesi Bagian Tengah dan Timur
  • Perairan Kep. Sangihe Hingga Kep. Talaud
  • Perairan Kep. Sitaro
  • Perairan Bitung
  • Laut Maluku
  • Perairan Utara Kep Banggai Hingga Kep. Sula
  • Perairan Utara Halmahera
  • Laut Halmahera
  • Perairan Utara Papua Barat dan Papua
  • Samudra Pasifik Utara Halmahera

Baca Juga: Dosa yang Merata! Penyebab Bencana Gempa hingga Tsunami dalam Islam Menurut Ustadz Khalid Basalamah

Tinggi Gelombang 2,50 - 4,0 Meter Berpotensi Terjadi di:

  • Samudra Hindia Barat Bengkulu Hingga Lampung
  • Perairan Selatan Jawa Barat Hingga P. Sumba
  • Selat Bali - Lombok - Alas Bagian Selatan
  • Samudra Hindia Selatan Banten HIngga NTT
  • Perairan Utara Jawa Timur
  • Laut Jawa Bagian Timur
  • Samudra Pasifik Utara Papua Barat Hingga Papua

Baca Juga: Breaking News: Gempa Magnitudo 4,6 Guncang Lombok Saat Subuh, Terasa Hingga Bali Hari Ini

Perlu diingat bahwa peringatan tersebut berlaku selama 24 jam mulai hari ini, 25 Januari 2022 pukul 07.00 WIB hingga besok, 26 Januari 2022 pukul 07.00 WIB.

Demikian informasi mengenai peringatan gelombang laut tinggi dari BMKG di beberapa daerah perairan Indonesia serta daftar daerah yang berpotensi terjadi ombak dengan ketinggian 4 meter.

Dapatkan informasi terbaru dari INFOSEMARANGRAYA.COM mengenai berita terkini dari BMKG setiap harinya.***

 

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah