Prakiraan Cuaca Selasa 23 November 2021, Waspada Hujan Petir Berpotensi Guyur Sejumlah Wilayah di Indonesia

- 23 November 2021, 06:10 WIB
Dilansir dari BMKG, berikut adalah prakiraan cuaca pada Selasa 23 November 20221, waspada hujan petir berpotensi guyur sejumlah wilayah
Dilansir dari BMKG, berikut adalah prakiraan cuaca pada Selasa 23 November 20221, waspada hujan petir berpotensi guyur sejumlah wilayah /Pixabay/Alicja

INFOSEMARANGRAYA.COM – Cuaca ekstrem, yakni hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang akan melanda sejumlah wilayah di Indonesia.

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini potensi cuaca ekstrem untuk Selasa, 23 November 2021.

Dikutip dari laman resmi BMKG, bmkg.go.id, potensi cuaca ekstrem berupa hujan lebat dan angin kencang bisa terjadi di 30 wilayah di Indonesia.

Baca Juga: Profil dan Biodata Emil Salim yang Jadi Trending Karena Kasus Arteria Dahlan, Pernah Menjabat Menteri 3 Kali

Potensi cuaca ekstrem bisa terjadi hampir merata di wilayah Sumatera, Jawa serta Kalimantan dan Sulawesi.

Berikut prakiraan cuaca beberapa kota di Indonesia pada Selasa, 23 November 2021 yang dikutip dari laman resmi bmkg.go.id:

BANDA ACEH

Langsa, Bener Meriah, Aceh Tengah, Pidie, Pidie Jaya, Aceh Tenggara, Aceh Jaya, Simelue, Banda Aceh, Bireuen, Aceh Timur, Aceh Utara, Lhokseumawe, Aceh Barat Daya, Aceh Singkil, Aceh Selatan, Aceh Tamiang.

Baca Juga: Ibundanya Dimaki, Waganet Ingatkan Arteria Dahlan Soal Kejadian Memaki Emil Salim

BANGKA BELITUNG

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x