Kemendikbudristek Tanggapi Soal Penambahan Afirmasi Guru Honorer, Nadiem Makarim : Saya Perjuangkan

- 23 September 2021, 19:50 WIB
Mendikbudristek Nadiem Anwar Makarim
Mendikbudristek Nadiem Anwar Makarim /Pikiran Rakyat Bogor/Bayu Nurullah

 

INFOSEMARANGRAYA- Usai pelaksanaan tes Kompetensi PPPK guru pada pekan lalu, Kemendikbud mendapat banyak protes dari berbagai pihak baik dari guru honorer dan juga para pengawas. 

Hal ini karena teknis pelaksanaan seleksi PPPK guru 2021 dianggap kurang tepat terutama bagi peserta seleksi yang telah  lama mengabdi. 

Baca Juga: Siap-siap Kartu Prakerja Gelombang 22 Akan Segera Dibuka, Simak Cara Buat Akun Untuk Dapat Rp 3,55 Juta

Baca Juga: Cara Cek Notifikasi Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 21, Cek Segera Malam Ini!

Salah satu hal yang menjadi protes para peserta adalah terkait soal yang diujikan, dimana soal ujian yang dikeluarkan tidak sesuai kisi-kisi dari kemendikbudristek.

Selain itu, passing grade yang dinilai terlalu tinggi dan membuat banyak peserta gugur di kompetensi teknis.

Baca Juga: Lakukan Percepatan Vaksinasi Covid-19, Pemerintah Kejar Target 70 Persen di Wilayah Aglomerasi

Baca Juga: 14 Channel TV Ini Akan Berhenti Siaran di Indonesia Mulai Minggu Depan

Halaman:

Editor: Aisya Nur Aziza


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x