Kumpulan Contoh Soal TKD (Verbal) BUMN 2022 Beserta Pembahasannya! Belajar Bareng Disini

9 Mei 2022, 21:06 WIB
4 Tips yang harus diperhatikan dalam memilih formasi CPNS, satu diantaranya yakni tes kemampuan dasar maupun bidang/ /bkn.go.id

INFOSEMARANGRAYA.COM - Berikut ini kumpulan contoh soal Tes Kemampuan Dasar atau TKD bagian tes verbal BUMN 2022 beserta dengan pembahasannya.

Buat kamu para pejuang seleksi TKD BUMN 2022, simak selengkapnya contoh soal TKD verbal berikut ini supaya kamu terbiasa.

Pada kesempatan ini kami akan membagikan contoh soal TKD kemampuan verbal untuk tes BUMN 2022 beserta dengan pembahasannya.

Baca Juga: LOKER SMA/SMK TERBARU! PT Indofresh Buka Lowongan Kerja Terbaru Pada Mei 2022, Yuk Simak!

Bagi yang belum tahu, Tes Kemampuan Dasar atau dikenal TKD merupakan tes yang dilakukan untuk mengukur kemampuan dasar seseorang dalam hal pengetahuan dasarnya.

Untuk itu, diperlukannya kumpulan contoh soal TKD yang nantinya dapat membantu kalian untuk memahami dan memperluas kemampuan dasar kalian.

Dalam artikel ini kami akan berfokus pada contoh soal TKD kemampuan verbal yang dapat kalian gunakan untuk berlatih.

 Baca Juga: Info Loker, Ada Lowongan Kerja dari PT Perkebunan Nusantara X Untuk Lulusan D4 dan S1 Fresh Graduate

1. Kisi-kisi =....

A. Alat menangkap ikan
B. Alat hitung
C. Tabel
D. Terali
E. Pola kerja

Pembahasan:

Kisi-kisi dapat diartikan sebagai kayu atau besi yang dipasang berdiri dan berjarak sehingga terdapat celah-celah (pada tingkap dan sebagainya); terali;jeruji.

Jawaban: D

Baca Juga: INFO! Ada Loker Tebaru Mei 2022 Untuk Lulusan D3 dan S1 Fresh Graduate di PT Si Cepat Ekspres Indonesia

2. Mudun = ....

A. Problema
B. Beradab
C. Referensi
D. Setuju
E. Mufakat

Pembahasan:

Mudun memiliki arti beradab.

Jawaban: B

Baca Juga: Banting Harga! Ini Daftar Harga iPhone Terbaru Setelah Lebaran yang Dibandrol Mulai dari 2 Juta

3. Boga =....

A. Pakaiankebesaran
B. Makanankenikmatan
C. Dekorasitataruang
D. Pakaianpengantin
E. Tata rias

Pembahasan:

Boga adalah makanan; masakan; hidangan; santapan. Jadi, sinonim dari boga adalah makanan kenikmatan.

Jawaban: B

Baca Juga: Rekomendasi HP Terbaik Setelah Lebaran dengan Harga 1-2 Jutaan Beserta Spesifikasi Tinggi yang Dihadirkan

4. Anjung=....

A. Dayung
B. Panggung
C. Buyung
D. Puji
E. Angkat

Pembahasan:

Anjung bermaknabagianrumah(bilik) disisi atau di tengah rumah yang lantainya lebih tinggi daripada lantai rumah. Jadi, sinonim dari anjung adalah panggung.

Jawaban: B

Baca Juga: Link Tiket Nonton Film Doctor Strange in the Multiverse of Madness, Langsung Beli Tanpa Harus Ribet Antri!

5. Penerus >< ....

A. Pewaris
B. Kader
C. Titisan
D. Penemu
E. Perintis

Pembahasan:

Penerus bermakna yang meneruskan (melanjutkan; menggantikan). Kata penerus berlawanan dengan kata perintis yang artinya yang memulai mengerjakan sesuatu, pelopor.

Jawaban: E

Baca Juga: Apa Itu Core Values 'AKHLAK' BUMN 2022 dan Bagaimana Kriterianya? Simak Penjelasan Berikut

6. Hipokrit >< ....

A. Jujur
B. Pembohong
C. Sabar
D. Kamuflase
E. Terbuka

Pembahasan:

Hipokrit bermakna munafik, orang yang suka berpura-pura. Kata hipokrit berantonim dengan kata jujur.

Jawaban: A

Baca Juga: Info Loker, PT Forisa Nusapersada Buka Lowongan Kerja, Min. SMA/SMK, 3 Posisi, Terbaru Mei 2022

7. Morfem ><....

A. Forum
B. Lambang
C. Morse
D. Jantung
E. Fonem

Pembahasan:

Morfem artinya satuan bentuk bahasa terkecil yang mempunyai makna secara relatif stabil dan tidak dapat dibagi atas bagian bermakna yang lebih kecil. Jadi, kata morfem berlawanan dengan kata fonem yang mempunyai arti satuan bunyi terkecil yang mampu menunjukkan kontras makna.

Jawaban: E

Baca Juga: Hal Yang Harus Disiapkan Sebelum TKD dan Core Values BUMN 2022, Apa Saja?

8. Otonomi : Mandiri = ....

A. Hardisk : VGA card
B. Sabun : Mandi
C. Cerdas : Banyak akal
D. Bensin : Mesin
E. Rakyat :Masyarakat

Pembahasan:

Otonomisamaartinyadenganmandiri. Cerdas sama artinya dengan banyak akal.

Jawaban: C

Baca Juga: Resmi! Minecraft Pocket Edition 1.19 Tersedia Link Download Gratis, Ada Versi Android dan iOS dari Mojang Juga

9. Mana yang tidak masuk kelompoknya?

A. Penyelidikan
B. Pengusutan
C. Penelitian
D. Pemeriksaan
E. Penuntutan

Pembahasan:

Jika jatuh akan mengakibatkan terasa sakit. Jika mengantuk akan mengakibatkan tertidur (tidur).

Jawaban: B

 Baca Juga: Cek Kisah Asli KKN di Desa Penari Lengkap dari Thread Twitter Akun SimpleMan, Langsung Baca di Link Berikut

10. Pilihlah yang tidak termasuk kelompoknya!

A. Einstein
B. W.Shakespeare
C. Graham Bell
D. T. Alfa edison
E. James Watt

Pembahasan:

Semuanya merupakan ilmuwan atau penemu. Sedangkan W. Shakespeare adalah seorang penulis.

Jawaban: B

Baca Juga: Belum Tahu Soal TKD dan Core Values BUMN 2022? Berikut Penjelasan Beserta Contoh Soalnya!

Demikian kumpulan contoh soal Tes Kemampuan Dasar atau TKD bagian tes verbal BUMN 2022 beserta dengan pembahasannya.***

Editor: Alfio Santos

Tags

Terkini

Terpopuler