Bocoran Sinopsis Ikatan Cinta Rabu 7 April 2021: Elsa Tutupi Kejahatannya, Mama Rosa Tau Soal Tes DNA Reyna

7 April 2021, 05:35 WIB
Bocoran Sinopsis Ikatan Cinta Rabu 7 April 2021:Elsa Tutupi Kejahatannya, Mama Rosa Tau Soal Tes DNA Reyna /Twitter

INFOSEMARANGRAYA.COM,- Alur cerita Sinetron Ikatan Cinta semakin membuat penontonnya penasaran. Pasalnya, konflik baru mulai bermunculan dan Elsa kembali merencanakan hal jahat lainnya.

Nah, berikut ini telah kami rangkum bocoran Sinetron Ikatan Cinta malam hari ini Rabu 7 April 2021 di RCTI pukul 19.30 WIB.

Pada episode sebelumnya, Elsa tidak jadi ketemu Andin di Pandora Cafe karena Andin masih sakit. Mamanya Rendy menjalankan aksi untuk menjebak Elsa sesuai perintah Rendy dengan berpura-pura mengembalikan Lipstik Elsa yang jatuh. Dan Elsa bilang kalau itu miliknya. Saat Rendy dan Nino juga berada disana untuk menanyakan apa hubungan Elsa dengan Roy. Elsa justru menyangkal.

Baca Juga: Seo Ye Ji Akan Bintangi Film Terbaru 'Recalled' April 2021: Simak Sinopsis, Profil dan Prestasinya

Baca Juga: Bocoran Sinopsis Ikatan Cinta Selasa 6 April 2021: Rendy Berhasil Jebak Elsa, Posisi Elsa Terancam

Baca Juga: Bocoran Sinopsis Ikatan Cinta Senin 5 April 2021: Mama Rosa Menyesal Liat Kondisi Andin dan Memintanya Pulang?

Sedangkan Mama Sarah nelpon Elsa dan memberitahu kalau Andin sudah balik lagi ke rumah Pondok Pelita dan Mama Rosa sudah percaya sama Andin.

Elsa kaget. Mama Sarah minta Elsa untuk jujur kalau dia yang membunuh Roy. Elsa justru teriak dan minta Mama Sarah Sarah berhenti menakutinya dan menutup telpon mamanya.

Mama Karina cemas sama Nino dan Elsa. Lalu Papa Candra datang dan bertanya kenapa Mama Karina cemas. Mama Karina bilang kalau Nino suruh nahan Elsa dan sekarang Nino ngikutin Elsa. Papa Candra mencoba hubungi Nino namun telponnya malah di matiin. Mama Karina dan Papa Candra khawatir kalau mereka ada masalah lagi atau Elsa berbohong lagi.

Baca Juga: Aturan Baru! Tempat Umum yang Putar Lagu Harus Bayar Pajak Royalti Hak Cipta, Berikut Daftarnya

Baca Juga: Pengadilan Tolak Eksepsi Rizieq Shihab dan Sidang Tetap Berlanjut, Ternyata Karena Alasan Ini

Baca Juga: Fitur Auto Pilot Mirip Tesla Ada di Mobil Terbaru Wuling Almaz RS 2021

Nah, pada episode malam ini 7 April 2021, menceritakan Mama Rosa telepon Andin untuk menanyakan soal klinik Gigi Reyna. Andin lalu teringat saat Reyna mengatakan Al membawa Reyna ke klinik gigi Hexagonal. Andin pun memberitahu Mama Rosa kalau nama kliniknya adalah Hexagonal.

Setelah itu, Mama Rosa pun bergegas menyuruh supir mengantarkan ke klinik Hexagonal.  

Sedangkan Andin cerita pada Al kalau Mama Rosa tadi telepon menanyakan klinik gigi Reyna. Al pun kaget mendengar ucapan Andin. Al takut kalau sampai Mama Rosa tau ternyata klinik Hexagonal adalah tempat tes DNA.

Baca Juga: Tampil Mesra dan Dituding Pelakor, Amanda Manopo Hapus Video Tiktok Bersama Arya Saloka

Baca Juga: 7 Fakta Menarik Amanda Manopo Pemeran Andin Ikatan Cinta, Salah satunya Hobi Nonton

Baca Juga: Pemeran Ikatan Cinta Rilis Video Klip Tanpa Batas Waktu, Glenca Chysara Ft Ikbal Fauzi Tampil Mesra

Disisi lain, Elsa waktu itu ketauan Nino dan Rendy kalau lipstik itu milik Elsa. Tapi Elsa menggunakan alibinya dan berkata akan mendatangkan seseorang sebagai bukti kalau dia tidak kenal Roy dan lipstik itu bukan milik Elsa. 

Beberapa saat kemudian, teman Elsa datang. Ternyata orang tersebut adalah yang membuat Papa Surya marah saat mobil mereka tabrakan. Teman Elsa pun masuk ke Pandora Cafe. Disana juga sudah ada Elsa, Rendy dan Nino. Elsa yang sudah bekerja sama dengan temannya itu. Lalu temanya itu bilang kalau ada yang gak percaya kalau mereka pernah dekat.

Teman Elsa bilang kalau dirinya dekat dengan Elsa dan pernah hamil dengannya. Rendy tampak tidak percaya dengan ucapan pria itu. Namun, karena pria itu terlihat sombong, Rendy pun menahan diri dan akan mencari bukti lain.

Baca Juga: Lowongan Kerja April 2021: Maskapai Lion Air Buka Lowongan SMA Khusus Posisi Ini, Buruan Simak Syaratnya

Baca Juga: Google Meet Versi Gratis Resmi Diperpanjang Hingga Juni 2021

Elsa pun bilang pada Rendy, itulah bukti kalau Elsa tidak hamil anak Roy. Elsa merasa Rendy telah memfitnahnya, apalagi di depan Nino. Elsa pura-pura marah karena merasa difitnah dan dijebak Rendy.

Nah, penasaran kan dengan kelanjutan ceritanya. Tetap saksikan terus Sinetron Ikatan Cinta malam ini pukul 19.30 WIB hanya di RCTI***

Editor: Eko Nugroho

Tags

Terkini

Terpopuler