Kronologi Lengkap Kasus Permintaan Maaf Karyawan Alfamart pada Pencuri Coklat Hingga Bawa Pengacara

- 15 Agustus 2022, 07:51 WIB
Pegawai Alfamart meminta maaf usai merekam aksi seorang wanita mengambil tiga cokelat.
Pegawai Alfamart meminta maaf usai merekam aksi seorang wanita mengambil tiga cokelat. /TikTok/@nkhlm/

INFOSEMARANGRAYA.COM – Baru-baru ini, media sosial ramai membicarakan soal pernyataan permintaan maaf seorang pegawai Alfamart kepada pencuri coklat didampingi dengan pelaku dan pengacara yang dibawa.

Hal tersebut tentunya langsung memicu berbagai reaksi dari warganet yang bahkan menjadi trending di laman Twitter pada 15 Agustus 2022 ini.

Pasalnya, dalam video tersebut pegawai alfamart yang memergoki pelaku melakukan pencurian dua batang coklat malah diminta untuk menyampaikan permintaan maaf dan meunggahnya ke media sosial.

Baca Juga: Pegawai Alfamart Viral, Netizen Ramai Ramai Beri Dukungan!

Tidak hanya itu, para warganet juga dibuat geram karena pelaku hadir dengan membawa seorang pengacara dan mengancam pegawai Alfamart dengan pasal UU ITE.

Lalu apa kronologi kejadian yang sebenarnya hingga video permintaan maaf pegawai Alfamart kepada pelaku pencurian coklat tersebut viral di media sosial? Berikut kronologi kejadiannya.

Berdasarkan pernyataan resmi dari pihak Alfamart, kejadian tersebut diklarifikasi benar terjadi pada 13 Atgustus 2022 pada pukul 10.30 WIB di Alfamart Sampora, Kampung Sampora, RT 04, RW 02, Desa Sampora Kecamatan Cisauk tangeran Selatan.

Baca Juga: Viral Twitter! Seorang Karyawan Alfamart Diminta Meminta Maaf oleh Ibu-Ibu Pengambil Cokelat yang Naik Mercy

Awalnya sebuah video singkat yang memperlihatkan pegawai Alfamart memergoki seorang pengunjung mencuri coklat setelah dari Alfamart ramai tersebar di media sosial.

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x