Siap Meluncur 13 September! Intip Spesifikasi iPhone 14 dan Harga Jualnya yang Ternyata Lebih Murah

- 19 Mei 2022, 21:57 WIB
Apple akan segera meluncurkan iPhone 14 pada 13 September 2022 mendatang. Ini spesifikasi dan harga jualnya lengkap.
Apple akan segera meluncurkan iPhone 14 pada 13 September 2022 mendatang. Ini spesifikasi dan harga jualnya lengkap. /

INFOSEMARANGRAYA.COM – September sebentar lagi, bagi Anda penggemar produk Apple, seri terbaru iPhone selalu menjadi incaran banyak orang dan bahkan selalu mendominasi pasar dunia.

Untuk itu, berikut ini kami rangkumkan speifikasi dari seri iPhone 14 yang akan segera rilis 13 September 2022 nanti, beserta harga jualnya yang terbilang lebih murah dibandingkan seri iPhone 13.

Tidak lama lagi, seri terbaru dari iPhone, iPhone 14 akan segera rilis. Bahkan rumor yang disampaikan oleh LeaksApplePro, seri ini akan diperkenalkan untuk pertama kalinya pada 13 September 2022 mendatang.

Baca Juga: Perlihatkan Tato Baru, Jimin BTS Ungkap Inspirasi Lagu ‘Filter’ di Album ‘PROOF’: Ingin Tunjukkan Sisi Berbeda

Untuk mempersiapkan diri menunju peluncurannya yang dimungkinkan akan berlangsung pada 13 September 2022 mendatang, bekali diri Anda dengan spesifikasi yang diperkirakan akan dihadirkan oleh seri terbaru ini, iPhone 14.

Selain spesifikasi yang dihadirkan, berikut juga akan kami sampaikan perkiraan harga jual dari setiap seri iPhone 14 yang digadang-gadang akan lebih muraih dibandingkan seri iPhone 13.

Seri terbaru yang akan lahir pada perkiraan 13 September 2022 ini akan hadir dengan 4 variasi, yaitu dua standar product, iPhone 14 dan iPhone 14 Max, serta best product, iPhone 14 Pro dan iPhone 14 Pro Max.

Baca Juga: Jimin BTS Ungkap Alasan ‘Filter’ dan ‘Friends’ Jadi Inspirasi Album ‘PROOF’, Ternyata Maknanya Dalam Banget!

Dikabarkan bahwa setiap seri terbaru tersebut akan dilengkapi dengan RAM 6GB dan body yang lebih tipis dengan bahan yang lebih kuat dan tahan gores daripada seri sebelumnya, yaitu menggunakan bahan titanium.

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x