Minecraft Java Edition dan Bedrock Edition, Apa Perbedaannya dan Mana yang Lebih Cocok untuk Anda?

- 7 Februari 2022, 10:50 WIB
Perbedaan Minecraft Java Edition dan Bedrock Edition
Perbedaan Minecraft Java Edition dan Bedrock Edition /Instagram/@minecraft

Komunitas – Ada banyak server dan komunitas online dengan semua jenis variasi dan mod untuk mengubah pengalaman multipemain.

Baca Juga: Link Legal Download Minecraft 1.19 Wild Update Terbaru Februari 2022, Gratis!

Bedrock Edition:

Multi-Platform – Anda dapat memainkan Bedrock Editions di console (Playstation dan Xbob), perangkat mobile (Android dan iPhone), dan PC

Marketplace – Add-On atau paket Skin dapat dibeli dari marketplace untuk mengubah pengalaman game Anda

Cross-Play – Pemain Bedrock dapat bermain dengan pemain Bedrock lainnya secara online

Performance Game Lancar – Bedrock Edition tidak memerlukan komputer atau perangkat yang kuat untuk berjalan dan sering kali akan berjalan lebih lancar daripada Java Edition

Kontrol – Bedrock Edition memiliki opsi untuk beralih ke pengontrol untuk gerakan atau kontrol sentuh jika menggunakan perangkat seluler

Moderasi dan Kontrol Orang Tua – Karena Edisi Bedrock terhubung ke layanan Xbox, pengalaman online lebih dimoderasi secara ketat dan kontrol orang tua dapat disetel dengan lebih baik

Secara keseluruhan, Bedrock Edition akan lebih cocok bagi Anda yang lebih casual dan baru memulai, sedangkan Java Edition lebih cocok bagi Anda yang mencari modifikasi game lebih mendalam.

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah