Toyota dan Daihatsu Sesuaikan Harga Produk Miliknya dengan Kebijakan Terbaru, Alya dan Sigra Lebih Terjangkau

- 3 Februari 2022, 19:52 WIB
Toyota dan Daihatsu Sesuaikan Harga Produk Miliknya dengan Kebijakan Terbaru, Alya dan Sigra Lebih Terjangkau
Toyota dan Daihatsu Sesuaikan Harga Produk Miliknya dengan Kebijakan Terbaru, Alya dan Sigra Lebih Terjangkau /

INFOSEMARANGRAYA.COM - Toyota dan Daihatsu sesuaikan harga produk miliknya dengan Kebijakan terbaru, Harga Alya dan Sigra mengalami penurunan harga lebih terjangkau.

Terkait kebijakan terbaru yang dibuat oleh pemerintah, Toyota dan Daihatsu telah memasarkan mobil ramah lingkungannya dengan harga yang cukup terjangkau (Low Cost Green Car/LCGC) dengan tanpa pengenaan Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) sebesar 3 persen.

Kebijakan dari Peraturan Menteri Perindustrian Nomor 36 Tahun 2021 tentang Kendaraan Bermotor Roda Empat Emisi Karbon Rendah yang mulai berlaku awal tahun ini LCGC mulai dikenakan PPnBM sebesar tiga persen.

Baca Juga: Rubiru, Grup Duo Rully dan Randy CS ini Rilis Lagu Sementara di Antara, Berikut Lirik dan Link Lagunya

Meski pada awal tahun 2022 sempat mengalami kenaikan, kini dengan kebijakan tersebut harga mobil dirombak menjadikan lebih terjangkau.

Direktur Marketing Toyota Astra Motor, Anton Jimmy menyatakan jika PPnBm sudah diterapkan nol persen.

"Sudah nol persen (PPnBM LCGC Toyota)," kata Anton Jimmy melalui pesan singkat.

Baca Juga: Info Loker! PT Asia Sawit Makmur Jaya Buka Lowongan Kerja Terbaru untuk Lulusan D4 dan S1 Bulan Februari 2022

Toyota memiliki dua produk LCGC unggulan yakni Agya dan Calya, untuk Agya tersebdiri dibanderol kisaran harga Rp153,1 juta - Rp173,9 juta dan Calya dengan harga Rp149,2 juta- Rp170,6 juta.

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah