Apple Rilis Update iPhone Terbaru iOS 15.3 dan iPad 15.3 untuk Atasi Bug dan Eksploitasi Data

- 27 Januari 2022, 12:47 WIB
Sistem operasi iOS 15.3 dirilis ountuk pengujian beta publik oleh Apple.
Sistem operasi iOS 15.3 dirilis ountuk pengujian beta publik oleh Apple. /Dok. Apple/

INFOSEMARANGRAYA.COM - Apple rilis pembaharuan terbaru iOS 15.3 dan iPad iOS 15.3 untuk memperbaiki bug dan eksploitasi data tentang kerusakan memori.

Sebelumnya beredar banyak pengguna mengeluhkan tentang bug yang terdapat pada iPHone miliknya.

Adapun bug tersebut membuat iPhone milik mereka menjadi pink screen, atau layar yang berubah menjadi pink.

Baca Juga: Duo Xiaomi Redmi Ini Bikin Bingung, Bagus Mana Redmi Note 11 atau Redmi 11? Simak Penjelasannya Berikut Ini

Baca Juga: Perbedaan Spesifikasi iPhone 13 Pro dan iPhone 13 Pro Max, Worth It Yang Mana?

Dan juga tentang bug eksploitasi kerusakan memori yang membuat iPhone tidak nyaman digunakan.

Sebagaimana jika mengunjungi sebuah website tertentu akan mengakses nama basis data lain yang dihasilkan oleh wesite tersebut.

Menanggapi hal tersebut, Apple merilis sebuah pembaharuan untuk mengatasi bug dalam rilisan iOS terbaru iOS 15.3 dan iPadOS 15.3.

Baca Juga: Info Loker! Lowongan Kerja di PT Surganya Motor Indonesia (Planet Ban) untuk SMA/SMK Sederajat

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x