Spesifikasi HP iPhone 12, Mending iPhone 12 Atau iPhone 13? Simak Perbedaannya Dibawah Ini

- 21 Januari 2022, 10:05 WIB
iPhone 12 mempunyai spesifikasi yang sangat bagus mulai dari layar Super Retina XDR OLED hingga chipset Apple A14 Bionic (5nm)
iPhone 12 mempunyai spesifikasi yang sangat bagus mulai dari layar Super Retina XDR OLED hingga chipset Apple A14 Bionic (5nm) /YouTube/ Gadgetin

Kapasitas

Untuk kapasitas iPhone 12 ini berbeda dengan iPhone 13, yaitu hanya memiliki 64 GB, 128 GB, 256 GB. Namun untuk Chipnya iPhone 12 masih dengan A14.

Layar

Untuk layar iPhone 12 dan iPhone 13 memiliki sepsifikasi yang sama yaitu sudah dilengkapi dengan Layar Super Retina XDR, Layar OLED sepenuhnya 6,1 inci (diagonal), dan memiliki Resolusi 2532 x 1170 piksel pada 460 ppi.

Baca Juga: Breaking News! Tabrakan Beruntun di Balikpapan, Banyak Korban Meninggal Dunia

Kamera

Untuk kamera juga iPhone 12 masih sama dengan iPhone 13 memiliki Sistem kamera ganda 12 MP: Kamera Wide dan Ultra Wide. Bisa untuk Zoom optik 2x memperkecil, dan Zoom digital hingga 5x.

Itu dia spesifikasi utama dari iPhone 12, tidak beda jauh dari iPhone 13. Hanya ada perbedaan yang cukup signifikan dari kapasitas memori. Jadi buat kalian tertarik yang mana nih?***

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah