Viral! Robot Pertama yang Dapat Bereproduksi dan Dapat Mengatasi Kanker?

- 2 Desember 2021, 16:55 WIB
Sel robot dari Xenobot (kanan), robot yang diklaim bisa berkembang biak sendiri
Sel robot dari Xenobot (kanan), robot yang diklaim bisa berkembang biak sendiri /The Guardian

 

INFOSEMARANGRAYA.COM – Sang pencipta memberikan setiap makhluk hidup untuk dapat berkembang biak, terutama manusia. Manusia diciptakan untuk selalu berevolusi. Dalam proses evolusinya terciptalah robot.

Robot sendiri diciptakan untuk membantu umat manusia dalam meringankan beban kerja. Namun, apa pernah anda bayangkan jika robot yang biasa ada dikehidupan sehari – hari ini dapat bereproduksi ?

Baca Juga: Loop LiquiCool Xiaomi, Teknologi Pendingin Smartphone Paling Efisien

Peneliti dari Amerika telah menciptakan robot yang dapat mengatasi polusi plastik dan menyembuhkan kanker. Robot yang dijuluki Pac Man hidup tersebut terbuat dari sel katak.

Robot tersebut bernama Xenobots, robot tersebut dibuat dari sel – sel kulit katak untuk membangun struktur robot mini, sementara sel jantung berfungsi menggerakan robot tersebut.

Hebat nya disini Xenobots dapat membuat salinan dirinya dengan cepat.
Profesor Joshua Bongard yang merupakan penulis utama dari University of Vermont, mengatakan penemuan ini luar biasa dibidang keilmuan karena baru ini ada sel ciptaan manusia yang dapat menduplikasi diri dengan cepat.

Baca Juga: Segera Rilis, Vivo V23e Mengusung Teknologi Kamera Beresolusi Tinggi, Simak Spesifikasinya

Tim Peniliti AS menggunakan AI untuk membuat Xerobots dengan mulut seperti Pac Man. Tugas mereka mengambil potongan – potongan kecil polusi plastik dari sungai dan lautan.

Halaman:

Editor: Asri Aulia Rachmawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x