Ini Kelebihan yang Bikin iPhone XR Paling Worth It Dibeli di 2022, iPhone XS Kalah!

17 Januari 2022, 11:51 WIB
Simak kelebihan yang bikin HP iPhone XR jadi paling worth it dibeli di 2022, bahkan iPhone XS kalah dibuatnya /YouTube/ Gadgetin

INFOSEMARANGRAYA.COM - Ini kelebihan yang bikin iPhone XR jadi paling worth it dibeli di 2022, bahkan iPhone XS kalah.

Seri iPhone XR ini dirilis oleh Apple pada Oktober 2018 dan pada 2022 jadi yang paling worth it dibeli karena beberapa kelebihan yang dimiliki.

Kelebihan pertama dari iPhone XR adalah dari aspek baterai yang terbilang sangat kuat.

Baca Juga: Banyak Promo! Simak Daftar Harga iPhone, iPad, dan AirPods di iBox Official Shop Shopee Januari 2022 Berikut

iPhone XR ini memiliki daya baterai yang cukup besar yaitu 2942 mAh dan tahan lama hingga 

iPhone XS bahkan kalah karena hanya memiliki daya baterai sebesar 2658 mAh.

Selain baterai yang tahan lama, fitur charging di iPhone XR ini sudah termasuk fast charging dengan 15 W. 

Baca Juga: Simak Daftar Harga HP iPhone 8 Hingga 13 Pro Max Terbaru Januari 2022, Mulai dari 7 Jutaan Bisa Jadi Rebutan!

Bahkan, untuk pengisian dalam waktu 30 menit saja, baterai di iPhone XR ini bisa terisi 50 persen!

Status iPhone XR ini bisa dibilang cukup dewasa karena telah berusia hampir tiga setengah tahun dan paling tidak akan mendapat support Apple sampai tiga tahun ke depan.

Untuk keperluan gaming ringan seperti Mobile Legends, iPhone XR ini masih sangat bisa diandalkan di frame rate dan settingan tinggi.

Baca Juga: Daftar Harga Terbaru HP Xiaomi Januari 2022, Lebih Murah Mi 11 Sekelas iPhone 12

Untuk PUBG Mobile, settingan yang dikasih iPhone XR ini di HDR Extreme dan frame rate di 60 fps.

Namun apabila iPhone XR ini dipakai untuk yang agak berat seperti Genshin Impact, fps yang didapat masih bikin nyaman di settingan medium 60 fps dan rata-rata 45 fps dengan suhu 40-42 derajat.

Namun, sebagai pertimbangan selain dari kelebihan yaitu baterai, iPhone XR ini masih memiliki display layar Liquid Retina IPS LCD yang masih HD.

Baca Juga: iPhone 14 Pro Bawa Kamera Utama 48 MP, serta Desain Punch-hole yang Menarik

Nah, demikian kelebihan yang bikin iPhone XR jadi paling worth it dibeli di 2022, bahkan iPhone XS kalah yaitu baterai.***

 

 

 

 

 

Editor: Maruhum Simbolon

Tags

Terkini

Terpopuler