PPDB Online SMP Kota Semarang 2022 Akan Dibuka, Simak Tata Cara Pendaftaran Disini!

- 21 Juni 2022, 13:57 WIB
Tata cara dan pendaftaran PPDB Online Kota Semarang 2022
Tata cara dan pendaftaran PPDB Online Kota Semarang 2022 /PPDB Kota Semarang

INFOSEMARANGRAYA.COM – Penerimaan Peserta Didik Baru atau PPDB online SMP Kota Semarang 2022 akan dibuka, simak artikel ini untuk mengetahui tata cara pendaftarannya.

Proses PPDB online SMP Kota Semarang 2022 ini nantinya akan dibagi menjadi tiga alur, yaitu pra pendaftaran, pendaftaran dan daftar ulang.

Dimana seluruh tahapan ini dilakukan melalui laman yang telah disediakan oleh Pemerintah Kota Semarang yaitu ppd.semarangkota.go.id.

Pendaftaran PPDB online SMP Kota Semarang 2022 akan dibuka mulai tanggal 27 sampai 29 Juni 2022.

Baca Juga: IQ Air menempatkan Jakarta Sebagai Peringkat Satu Kota Paling Berpolusi Sedunia

Peserta didik dapat terlebih dahulu membaca buku panduan dan melakukan tahapan pra pendaftaran, sebagai berikut:

Dokumen Pra Pendaftaran:

- Kartu Keluarga

- Scan/foto Kartu Keluarga dengan format JPG

- Rapor kelas 4, 5, 6 semester 1

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x