Hari Terakhir! Cek Waktu dan Cara Melakukan Pra Pendaftaran PPDB TK, SD, dan SMP di Kota Semarang

- 17 Juni 2022, 14:54 WIB
Berikut ini alur pra pendaftaran PPDB Kota Semarang 2022 jenjang SMP Negeri, lengkap dengan jadwalnya
Berikut ini alur pra pendaftaran PPDB Kota Semarang 2022 jenjang SMP Negeri, lengkap dengan jadwalnya /Tangkapan layar/ ppd.semarangkota.go.id

INFOSEMARANGRAYA.COM - Berikut waktu pra pendaftaran PPDB TK, SD, dan SMP di Semarang serta cara melakukan pendaftaran.

Tahun ajaran baru 2022/2023 sebentar lagi akan tiba. Ada baiknya Anda memerhatikan waktu tahap pra pendaftaran PPDB TK, SD, dan SMP di Kota Semarang sebelum kelewatan. Serta cara melakukan pendaftaran.

Anda pastinya tidak ingin tidak jadi mendaftar pada tahun ajaran baru ini hanya karena terlewat informasi mengenai tahap pra pendaftaran PPDB TK, SD, dan SMP di Kota Semarang serta cara melakukan pendaftaran.

Baca Juga: iOS 16 Akan Memiliki Fitur Always On di iPhone 14 Pro Series, Apakah Bikin Boros Baterai? Simak Penjelasannya

Oleh karena itu kami bagikan waktu tahap pra pendaftaran PPDB TK, SD, dan SMP di Kota semarang dan cara melakukan pendaftaran sebagaimana yang dikutip dari Twitter @ppidkotasmg.

Adapun tahap pra pendaftaran PPDB TK dan SD di Kota semarang dimulai dari tanggal 13-17 Juni 2022. Bagi Anda yang belum melakukan pra pendaftaran kami anjurkan untuk segera melakukannya.

Hal itu karena hari ini sudah memasuki hari terakhir pendaftaran PPDB TK dan SD di Kota Semarang.

Baca Juga: Profil Stephen Curry, Pentolan Golden State Warriors yang Membawa Timnya Juara NBA 2021-2022

Lantas bagaimana caranya melakukan pra pendaftaran PPDB TK dan SD di Kota Semarang?.

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x