Telah Dibuka! Berikut Syarat dan Cara Daftar Beasiswa LPDP Tahap 1 Reguler Tahun 2022

- 26 Februari 2022, 07:25 WIB
Ilustrasi LPDP/Kapan Beasiswa LPDP 2022 Dibuka? Simak Penjelasan Sri Mulyani Lengkap Jadwal Pendaftaran dan Seleksi
Ilustrasi LPDP/Kapan Beasiswa LPDP 2022 Dibuka? Simak Penjelasan Sri Mulyani Lengkap Jadwal Pendaftaran dan Seleksi /lpdp.kemenkeu.go.id

INFOSEMARANGRAYA.COM - Telah dibuka! Berikut syarat dan cara daftar beasiswa LPDP Tahap 1 Reguler tahun 2022.

Lembaga Pengelola Dana Pendidikan atau LPDP mulai tanggal 25 Februari 2022 kemarin telah membuka pendaftaraan Beasiswa tahap 1 tahun 2022.

Pembukaan pendaftaran beasiswa LPDP tersebut disampaikan langsung oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati kemarin pagi pada acara Webinar Pembukaan Beasiswa LPDP 2022.

Baca Juga: Info Loker! PT Mitrausaha Gentaniaga (Honda Mugen) Buka Lowongan kerja Terbaru Februari 2022 Lulusan D3

Baca Juga: Link Download Minecraft 1.19 The Wild Update Terbaru Versi Android dan iOS dari Mojang Studios, Legal!

Sementara, program beasiswa LPDP reguler ini sendiri hanya diperuntukkan untuk 3 program yakni Sarjana (S1), Magister (S2), dan Doktoral (S3), baik untuk studi di dalam maupun luar negeri.

Diadakannya beasiswa LPDP ini bertujuan untuk mendukung ketersediaan Sumber Daya Manusia Indonesia yang berpendidikan dan berkualitas, serta mempunyai jiwa kepemimpinan dan menimbulkan efek yang baik terhadap masyarakat luas.

Pada tahun ini, LPDP membuka 2 tahap pendaftaran Beasiswa. Tahap pertama dilaksanakan pada 25 Februari 2022 hingga 27 Maret 2022. Sedangkan tahap kedua dilaksanakan pada 4 Juli hingga 5 Agustus 2022 mendatang.

Baca Juga: Berdasarkan dari Al Quran, Inilah Doa Terbaik agar Cepat Hamil dan Diberi Keturunan yang Sholih

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah