Kawasaki Ninja 250 SL Jadi Motor Sport Murah di Indonesia! Cek Spesifikasi dan Harga Di Sini

- 27 Januari 2023, 15:30 WIB
motor sport termurah, berikut spesifikasi dan harga Kawasaki Ninja 250 SL
motor sport termurah, berikut spesifikasi dan harga Kawasaki Ninja 250 SL /Kawasaki

Dari mesin sendiri, motor sport Kawasaki Ninja 250 SL ini ditenagai dengan mesin silinder dengan kubikasi 250cc serta 4 tak dengan sistem injeksi.

Motor sport yang dibanderol harga lebih murah ini hadir dengan tenaga sebesar 28 PS dengan kitiran 9.700 rps yang mempunyai torsi melimpah, yaitu 22.6 N.m/8,200 rpm.

Baca Juga: Murah tapi Bagus? Motor New Honda BeAt 150cc Bakal Jadi Incaran! Harga Lebih Murah dari Scoopy, ini Speknya

Untuk lebih lengkapnya, berikut spesifikasi yang dimiliki motor sport murah 2023 Kawasaki Ninja 250 SL ini:

Mesin DOHC 249cc (72.0 x 61.2 mm), 4 tak, single silinder

Power 28 PS/9.700rpm, torsi maksimum 22.6 N.m / 8,200 rpm

Sistem bahan bakar injeksi, berpendingin cairan, kompresi 11.3:1

Transmisi 6 percepatan

Dimensi 1,935 x 685 x 1,075 mm

Jarak poros roda 1,330 mm, jarak ke tanah 165 mm

Halaman:

Editor: Ciptanty Tsaaniatun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x