Hasil Pertandingan Babak Pertama Qatar vs Ekuador: Enner Valencia Tampil Garang Melawan Tuan Rumah Piala Dunia

- 21 November 2022, 00:13 WIB
Ekuador berhasil ungguli Qatar dengan skor 2-0 pada babak peratama, laga pembuka Piala Dunia 2022, Senin 21 November 2022.
Ekuador berhasil ungguli Qatar dengan skor 2-0 pada babak peratama, laga pembuka Piala Dunia 2022, Senin 21 November 2022. /

 

INFOSEMARANGRAYA.COM - Timnas Ekuador berhasil ungguli Timnas Qatar dengan skor 2-0 pada babak peratama, laga pembuka Piala Dunia 2022, Senin 21 November 2022.

Kedua gol Ekuador masing-masing dicetak E.Valencia menit (16'P) dan (31'). Ekuador tampil cukup mengesankan berhadapan melawan tuan rumah Qatar.

Laga baru berjalan 2 menit, pasukan Pelatih Ekuador Gustavo Alfaro berhasil menciptakan Gol menalui sundulan kepala E.Valencia. akan tetapi gol tersebut di anlulir wasit karena offside.

Baca Juga: Benzema Cedera: Kemungkinan Absen dari Piala Dunia 2022?

Jalannya pertandingan Ekuador menguasai bola pada babak pertama hingga menit ke (16') gol teripta melalui titik putih, E.Valencia ditunjuk sebagai eksekutor berhasil melaksanakan tugasnya.

Peluang emas kembali terbuka oleh para pemain ekuador akan tetapi tendangan yang dilakukan oleh pemain ekuador melambung tinggi ke atas mistar gawang kiper Qatar.

Dimenit ke (31') Ekeuador berhasil memprlebar kedudukannya, kali ini E.Valencia sebagai pencetak gol kedua untuk Ekuador. gol tersebut tercipta melaui sundulan kepalanya.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Fokus untuk Juara: Berikut Tanggapan Bernardo Silva Mengenai Suasana Timnas Portugal

15 menit sebelum pertandingan berakhir Qatar mulai menekan pertahanan ekuador, namun sayangnya banyak dari serangannya melambung tinggi diatas mistar gawang dan meleba ke sisi kanan dan kiri kiper ekuador. 

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x