Pecco Bagnaia Menyegel Dirinya Sebagai Juara MotoGP 2022

- 7 November 2022, 22:00 WIB
Pecco Bagnia
Pecco Bagnia /

Baca Juga: Gubug Serut, Rekomendasi Wisata Gratis di Kota Semarang

Dengan juaranya Pecco Bagnaia pada gelaran MotoGP 2022, ia berhasil mengembalikan kejayaan italia pada ajang MotoGP setelah dinobatkan sebagai juara dunia baru MotoGP.

Selain itu, Pecco berhasil kembali mencetuskan nama Ducati lagi setelah menanti selama 15 tahun sejak terkahir kalinya Ducati mejadi juara dunia, pada saat itu di raih oleh Casey Stoner dari Australia.

Baca Juga: iPhone 14 Rilis, Harga iPhone 13 Pro Max Anjlok, Turun Harga Sampai Rp2,5 Juta!

Sejak memulai karirnya di MotoGP tahun 2019, Pecco mengendari motor Ducati. Tahun 2019 Pecco dikontrak bersama tim satelit Ducati Pramac Racing, kemudian pada tahun 2021 ia ditarik menjadi rider pabrikan utama Ducati. Perjuanagan panjang Pecco Bagnaia terbayar tuntas di tahun 2022. Setelah berhasil mengantongi namanya sebagai juara MotoGP 2022.

Daftar Juara Dunia MotoGP (2002-2022)
2002: Valentino Rossi, Italia (Honda)
2003: Valentino Rossi, Italia (Honda)
2004: Valentino Rossi, Italia (Yamaha)
2005: Valentino Rossi, Italia (Yamaha)
2006: Nicky Hayden, Amerika Serikat (Honda)
2007: Casey Stoner, Australia (Ducati)
2008: Valentino Rossi, Italia (Yamaha)
2009: Valentino Rossi, Italia (Yamaha)
2010: Jorge Lorenzo, Spanyol (Yamaha)
2011: Casey Stoner, Australia (Honda)
2012: Jorge Lorenzo, Spanyol (Yamaha)
2013: Marc Marquez, Spanyol (Honda)
2014: Marc Marquez, Spanyol (Honda)
2015: Marc Marquez, Spanyol (Honda)
2016: Marc Marquez, Spanyol (Honda)
2017: Marc Marquez, Spanyol (Honda)
2018: Marc Marquez, Spanyol (Honda)
2019: Marc Marquez, Spanyol (Honda)
2020: Joan Mir, Spanyol (Suzuki)
2021: Fabio Quartararo, Prancis (Yamaha)
2022: Fransesco Bagnaia, Italia (Ducati)

Baca Juga: Bikin Merinding! Ini Sinopsis Qodrat, Film Horor Indonesia yang Tuai Banyak Pujian

Jangan lupa baca artikel seputar olahraga menarik lainnya di

website infosemarangraya.com***

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah