Indonesia Hebat! Pencak Silat Indonesia Menjadi Juara Umum pada Kejuaraan Dunia di Malaysia, Simak di Sini

- 5 Agustus 2022, 10:52 WIB
Safira Dwi Meilani yang merupakan atlet pencak silat dari Perguruan Bangau Ruyung Kudus, Jawa Tengah, saat mengikuti seleksi nasional untuk mengikuti kejuaraan dunia di Malaysia 2022.
Safira Dwi Meilani yang merupakan atlet pencak silat dari Perguruan Bangau Ruyung Kudus, Jawa Tengah, saat mengikuti seleksi nasional untuk mengikuti kejuaraan dunia di Malaysia 2022. /

INFOSEMARANGRAYA.COM – Tim pencak silat Indonesia sukses memberikan gelar juara umum di ajang The 19th World Pencak Silat Championship 2022.

Kejuaraan ini diselenggarakan di Melaka, Malaysia pada 25-31 Juli 2022. Indonesia berhasil keluar menjadi juara umum pada kejuaraan dunia ini.

Tim pencak silat Indonesia berhasil meraih 11 medali emas, 9 medali perak, 8 medali perunggu pada kejuaraan dunia tersebut.

Baca Juga: Bangga! Kontingen Indonesia Berhasil Juara Umum Kejuaraan Dunia Pencak Silat di Malaysia

Tim pencak silat Indonesia juga diwakili oleh beberapa atlet pencak silat Indonesia yang berpengalaman dan juga ada yang baru pertama kali menjajaki kelas baru ini.

Salah satu peraih medali emas pada kejuaraan dunia pencak silat tersebut bernama Khoirudin Mustakim. Pesilat kelahiran tahun 2001 ini sukses mempersembahkan medali emas untuk kela 45-50 kg.

Dengan peraihan tersebut, Khoirudin Mustakim berhasil menjadi pesilat terbaik putra pada ajang kejuaraan dunia tersebut.

Baca Juga: Bangga! Jateng Tambah Perolehan Emas di PON XX Papua Lewat Cabang Pencak Silat

Selain Khoiruddin, pesilat wanita satu ini juga menjadi sorotan karena penampilannya yang sangat memukau pada kejuaraan dunia ini.

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x