Paulo Dybala Enggan Pakai Nomor 10 di Roma, Pemain Ini Sampai Harus Rela Ngalah

- 21 Juli 2022, 21:07 WIB
Respek! ini Alasan Paulo Dybala tidak Mau Memakai Nomor Punggung 10 di Roma
Respek! ini Alasan Paulo Dybala tidak Mau Memakai Nomor Punggung 10 di Roma /instagram @paulodybala/

INFOSEMARANGRAYA.COM - Klub sepak bola Italia, AS Roma baru saja merampungkan kepindahan pemain baru mereka, yakni Paulo Dybala.

AS Roma dapat dibilang mendapatkan rezeki nomplok karena merekrut bintang seperti Dybala secara cuma-cuma di bursa transfer kali ini.

Paulo Dybala sendiri telah bergabung dengan skuad asuhan Jose Mourinho untuk mengarungi musim 2022/2023.

Baca Juga: Tiga Alasan Lewandowski Lebih Layak Menggunakan Nomor Punggung 9 di Barcelona Ketimbang Memphis

Sebelum mendarat di Roma, Dybala telah menjalani 7 musim yang luar biasa bersama raksasa Italia lainnya, yakni Juventus.

Kepindahan Dybala menuju Roma dapat dibilang sebagai transfer mengejutkan, masalnya pemain asal Argentina ini sempat lama dihubungkan dengan tim asal Milan, yakni Inter.

Kedatangan Dybala sekaligus memperkuat lini depan AS Roma untuk bersaing di kompetisi yang dijalani untuk musim depan.

Baca Juga: Berapa Nomor Punggung Lewandowski di Barcelona?

Dybala sendiri digadang-gadang akan mewarisi nomor punggung 10 di Roma setelah kosong 5 tahun sejak 2017.

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x