Profil Hanno Behrens, Pemain Asing yang Resmi Bergabung dengan Persija Jakarta

- 5 Juli 2022, 08:20 WIB
Setelah deal dengan Persija, Hanno Behrens langsung mengucapkan salam perpisahan, baik dengan klub maupun pendukungnya.
Setelah deal dengan Persija, Hanno Behrens langsung mengucapkan salam perpisahan, baik dengan klub maupun pendukungnya. /@hansarostock

INFOSEMARANGRAYA.COM – Simak di sini profil Hanno Behrens, pemain asing yang bergabung dengan Persija Jakarta.

FC Hansa Rostock mengonfirmasi kepergian gelandang Hanno Behrens, yang kontraknya baru akan habis pada 30 Juni 2023 mendatang, untuk bergabung dengan Persija Jakarta.

Konfirmasi ini disampaikan langsung di laman resmi Instagram FC Hansa Rostock.

“Nomor 17 kami terbang dari papan. Dengan lima gol dan enam assist, gelandang berusia 32 tahun itu memiliki bagian besar dalam mempertahankan kelas dan kini pindah ke pemain Liga 1 Indonesia Persija Jakarta.” tulis mereka dalam keterangan Instagram.

Baca Juga: Jadwal Pramusim Piala Presiden 2022: Pekan Terakhir, Borneo vs RANS dan Madura vs Persija

Hanno Behrens juga mengonfirmasi kepindahannya ini melalui laman Instagramnya ketika ia mengucapkan terima kasih kepada penggemar di klub sebelumnya, FC Hansa Rostock, yang kemudian ditutup dengan kalimat “Selamat pagi Persija!”

Hal ini berarti menunjukkan Hanno Behrens resmi bergabung ke dalam klub Persija Jakarta.

Kepindahan Hanno Behrens ke Persija Jakarta diumumkan pada Senin, 04 Juli 2022. Dikutip dari transfermarkt.co.id, kontrak Hanno Behrens di Persija Jakarta akan berakhir pada 30 Juni 2025.

Inilah profil Hanno Behrens yang resmi bergabung dengan Persija Jakarta.

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah