Garang di Fase Grup Piala Presiden 2022, PSIS Semarang Siap Tebar Ancaman di Liga 1 2022?

- 25 Juni 2022, 15:10 WIB
Menang Kontra PSS Sleman, PSIS Semarang Bermain Tanpa Sponsor Utama Charlie Hospital
Menang Kontra PSS Sleman, PSIS Semarang Bermain Tanpa Sponsor Utama Charlie Hospital /Instagram

INFOSEMARANGRAYA.COM - Salah satu wakil Jawa Tengah di Liga 1 2022, yakni PSIS Semarang menjadi perbincangan hangat.

Pasalnya PSIS Semarang tanpa diduga-duga tampil sangat apik dan solid pada gelaran Piala Presiden 2022.

PSIS yang dinahkodai oleh Sergio Alexandre tersebut berhasil menjadi juara Grup A Piala Presiden 2022.

PSIS tercatat masih belum terkalahkan hingga pertandingan terakhir Grup A Piala Presiden 2022 dengan torehan 10 poin.

Baca Juga: Netizen Pertanyakan Respons HYBE Soal Rumor Pernikahan RM, Bagaimana dengan V dan Jennie?

Tim kebanggaan kota Semarang juga mencatatkan rekor gemilang dengan menjadi tim yang paling produktif di Piala Presiden 2022.

Hal tersebut dibuktikan dengan 15 gol yang dicetak oleh Laskar Mahesa Jenar di 4 pertandingan Grup A Piala Presiden 2022.

Perolehan tersebut tak lepas dari solidnya PSIS yang dihuni oleh perpaduan wajah lama dan wajah baru.

Nama-nama seperti Carlos Fortes dan Taisei Marukawa dapat dengan mudah langsung nyetel dengan Jonathan Castillana dan Hari Nur di lini serang PSIS.

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x