24 Pembalap Telah Tiba di Lombok, Simak Jadwal Tes Pramusim MotoGP di Mandalika

- 9 Februari 2022, 16:56 WIB
Pembalap beserta kru MotoGP 2022 yang akan melakukan tes pramusim di Sirkuit Mandalika dilarang nongkrong di cafe.
Pembalap beserta kru MotoGP 2022 yang akan melakukan tes pramusim di Sirkuit Mandalika dilarang nongkrong di cafe. /ntbprov.go.id

INFOSEMARANGRAYA.COM - Sebanyak 24 pembalap beserta tim telah tiba di Lombok untuk mengikuti tes pramusim motoGP 2022 di sirkuit Mandalika, Lombok, NTB.

Sesi pramusim menjadi salah satu persiapan para rider MotoGP menjelang musim MotoGP 2022 mendatang.

Tes ini menjadi yang pertama untuk para pembalap dan tim untuk mengambil pengalaman di sirkuit indonesia ini.

Baca Juga: Ramalan Zodiak 10 Februari 2022, Aries Harus Hati-Hati Bertindak! Aquarius & Gemini Cek Kondisi Keuanganmu

Baca Juga: Bendungan di Sungai Mekong Malah Bikin Rakyat Menderita, Ini Penyebabnya!

Pada MotoGP 2022 persiapan sesi pramusim telah dimulai dengan uji coba pramusim di Sirkuit Sepang, Malaysia pada 31 Januari hingga 2 Februari dan tanggal 5-6 Februari 2022.

Diketahui tes di Sirkuit Mandalika ini merupakan tes terakhir para pebalap MotoGP sebelum memulai Kejuaraan Dunia MotoGP 2022 sebelum pada akhirnya melakukan debut di Qatar pada 4-6 Maret 2022.

Sementara balapan di Sirkuit Mandalika, direncanakan menjadi seri kedua MotoGP tahun ini yaitu pukul 18.20 Maret 2022.

Baca Juga: Lagu KPop yang Cocok Dinyanyikan untuk Orang Terkasih Saat Valentine, Ada Lagu BTS, UI, dan SEVENTEEN

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x