Jadwal Opening Ceremony dan Daftar 15 Cabang Olahraga Olimpiade Beijing 2022, Indonesia Dipastikan Tidak Ikut

- 4 Februari 2022, 14:38 WIB
Ilustarasi Pembukaan Olimpiade Beijing 2022 akan Dimeriahkan 100 Artis Dunia.
Ilustarasi Pembukaan Olimpiade Beijing 2022 akan Dimeriahkan 100 Artis Dunia. /Pixabay/12019

"Lima multievent ini membuat agenda 2022 padat. NOC Indonesia menegaskan kembali SEA Games bukan target utama, tetapi uji coba yang diperlukan untuk melihat dan mengukur kekuatan hasil latihan selama ini," papar Raja Sapta, dikutip dari laman NOC Indonesia.

Lalu untuk Jadwal Opening Ceremony Olimpiade Beijing 2022 nantinya akan berlangsung di Stadion Nasional Beijing pukul 20.00 waktu tiongkok.

Jadwal Opening Ceremony Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022 Jadwal Opening Ceremony Olimpiade Beijing 2022 diselenggarakan pada Jumat (4/2/2021), mulai pukul 20.00 waktu Tiongkok.

Baca Juga: Ada Loker BUMN, PT Pertamina Power Indonesia Buka Lowongan 2 Posisi, Simak dan Daftar, Februari 2022

Dan berikut daftar lengkap cabang olahraga yang dipertandingkan dalam Olimpiade Musim Dingin 2022 di Beijing:

-Alpine Ski
-Cross-Country Ski
-Freestyle Ski
-Nordic Combined
-Ski Jumping
-Biathlon
-Curling
-Ice Hockey
-Short Track Speed Skating
-Snowboarding
-Bobsleigh
-Figure Skating
-Luge
-Skeleton
-Speed Skating.***

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah