Viral! Kisah Pembalap WSBK Scott Redding yang Bertemu Bocah Penjual Gelang di Mandalika

- 21 November 2021, 08:55 WIB
Rider WSBK Scott Redding
Rider WSBK Scott Redding /IG @reddingpower

“Dia tidak memaksaku untuk membeli gelangnya, seperti yang kebanyakan orang lakukan ketika mencoba menjual sesuatu,” ujar Scoot.

Scoot pun tercengang karena bocah tersebut bisa bahasa inggris dan mengajak pembalap WSBK berbincang tentang banyak hal.

Baca Juga: Ducati Ngamuk, Jelang WSBK Mandalika Panitia Ini Buka Cargo Milik Ducati Secara Ilegal

“Dia mengajakku mengobrol dan kami mulai membicarakan tentang sekolahnya dan bahwa dia sangat menikmatinya dan menganggap sekolah itu menyenangkan,” kata Scoot Redding.

“Dia menjelaskan bahwa ketika dia tidak di sekolah dia mencoba mencari uang dengan menjual gelang,” tambahnya.

Scoot kemudian berkata bahwa dia akan bersantai di pantai dan akan kembali lagi untuk mengambil uang cash.

Baca Juga: Kejuaraan Dunia WSBK Bakal Digelar di Sirkuit Mandalika 19-21 November 2021: Ini Perbedaan WSBK Dengan MotoGP

“Dia berkata padaku ‘Janji,ya?’ dan kujawab ‘tentu saja’ kata Scoot.
Setelah membawa uang cash, Scoot langsung memanggil Man.

“Ketika ku panggil namanya di pantai, dia datang dari sudut dengan senyun di wajahnya sambil masih membawa gelang dagangan di tangannya,” ujar Scoot.

“Aku akan memberimu sedikit uang. Karena aku telah berjanji, dan saat aku kembali kamu masih menunggu. Dan karena kamu masih sekolah dan belajar bahasa Inggris. Jadi, aku tidak mau beli gelang, tapi tetaplah bekerja keras, aku sangat mengapresiasinya,” kata Scoot.

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x