Penjelasan UEFA Europa Conference League, Tottenham dan AS Roma Favorit Juara?

- 20 Agustus 2021, 21:00 WIB
Logo UEFA Europa Conference League.
Logo UEFA Europa Conference League. /Instagram.com/@europaconferenceleague/

Bagaimana sistemnya?

Akan ada delapan grup yang terbagi masing-masing empat tim, lalu kemudian ada play-off babak sistem gugur, babak 16 besar, delapan besar, semi final dan final.

Delapan tim yang menjadi juara grup secara otomatis melaju ke babak 16 besar. Tambahan play-off babak sistem gugur akan dimainkan sebelum babak 16 besar di antara delapan tim peringkat dua di masing-masing grup dan delapan tim peringkat tiga di fase grup UEFA Europa League.

Final Perdana: Tirana

Arena Kombetare atau National Arena akan menjadi panggung final pertama yang digelar pada 25 Mei 2022, seperti yang diumumkan Eksekutif Komite UEFA pada 3 Desember 2020.

Stadion tersebut telah dibuka di November 2019 dengan kualifikasi piala Eropa antara Albania melawan Prancis.

Stadion itu dibangun dengan program bantuan HatTrick UEFA, di lokasi bekas Stadion Qemal Stafa di pusat ibu kota Albania.

Baca Juga: Menjelang Digelarnya Paralimpiade Tokyo 2020, Kampung Atlet Justru Temukan Kasus Covid-19 Pertama

Kapan pertandingan dilaksanakan?

Jadwal UEFA Conference League akan dilaksanakan pada hari kamis bersamaaan dengan Europa League meskipun final di Tirana digelar seminggu setelah final Europa League di Sevilla pada 18 Mei 2022.

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah