Hasil Pertandingan Piala Menpora : Madura United dan Persebaya Berhasil Comeback

- 23 Maret 2021, 20:41 WIB
Samsul Arif berselebrasi pasca berhasil mencetak gol kemenangan
Samsul Arif berselebrasi pasca berhasil mencetak gol kemenangan /Instagram/@officialpersebaya

INFOSEMARANGRAYA.COM - Dari lanjutan Piala Menpora 2021, dua laga kembali digulirkan pada tanggal 23 Maret 2021 antara Madura United melawan PSS Sleman dan Persebaya Surabaya melawan Persik Kediri.

Laga pertama dimenangkan oleh Madura United dengan skor 2-1. Sempat tertinggal satu gol di babak pertama oleh PSS Sleman, Madura United membalikkan keadaan dengan sepasang gol di babak kedua oleh Moch Kevy dan Jaimerson.

Laga kedua dimenangkan oleh Persebaya Surabaya dengan proses comeback yang sama dan skor yang sama pula. 

Baca Juga: Jadwal Piala Menpora Tanggal 23 dan 24 Maret 2021: Ada Persebaya, PSS Sleman, Persib, dan Bali United

3 gol tercipta di babak kedua hanya dalam waktu 8 menit. Hasil ini membuat Madura United dan Persebaya Surabaya memuncaki grup dengan poin dan selisih gol yang sama.

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah