Alami Cedera Punggung, Petenis Nadal Mundur dari Turnamen ATP Rotterdam

- 26 Februari 2021, 11:20 WIB
Rafael nadal
Rafael nadal /Instagram Rafael Nadal

Akan tetapi, ketidakhadirannya itu membuat runner-up Australian Open Daniil Medvedev keluar sebagai pemain unggulan, begitu juga dengan Stefanos Tsitsipas, Alexander Zverev dan Andrey Rublev.

Baca Juga: Kalahkan Brady, Naomi Osaka Juara di Australia Open 2021

Nadal berharap kondisi kesehatannya supaya bisa pulih dan siap bertanding lagi.

“Saya berharap bisa segera kembali bermain di Rotterdam dan juga di Belanda, secepatnya,” pungkas Nadal.

Halaman:

Editor: Eko Nugroho

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x