Terungkap! Begini Cerita Asli KKN Di Desa Penari Menurut Om Hao Kisah Tanah Jawa

- 2 Juni 2022, 08:12 WIB
Ternyata ini cerita asli film KKN di Desa Penari yang sukses menjadi film Indonesia terlaris sepanjang masa dengan memecahkan rekor penonton
Ternyata ini cerita asli film KKN di Desa Penari yang sukses menjadi film Indonesia terlaris sepanjang masa dengan memecahkan rekor penonton /IG @kknmovie

Baca Juga: Harga Terbaru iPhone 13 Pro dan iPhone 13 Pro Max Resmi dari iBox Menjelang iPhone 14 Rilis!

Namun, sebenarnya mahasiswa yang mengikuti KKN Di Desa Penari ternyata sebanyak 14 orang.

Dari penuturan Om Hao tersebut, dapat dibilang 6 orang mahasiswa yang diceritakan di KKN Di Desa Penari merupakan para tokoh utama pada kisah KKN Di Desa Penari.

Hal lain yang sedikit berbeda dari kisah KKN Di Desa Penari adalah hal mistis yang dialami oleh Widya dan Wahyu.

Dalam versi thread twitter, Widya dan Wahyu dikisahkan mengalami kejadian tidak terduga yaitu motor mogok saat hendak pulang setelah berbelanja di pasar.

Baca Juga: Segera Tayang! Film Mencuri Raden Saleh Gemparkan Perfilman Indonesia, Simak Sinopsis dan Jadwal Tayang

Namun, Om Hao mengatakan bahwa dulunya terdapat dua mahasiswa yang teresat saat melakukan penelitian botani.

Meskipun Om Hao tidak menyebutkan siapa dua mahasiswa tersebut, namun penjelasan yang diutarakan mengarah ke Widya dan Wahyu.

Om Hao menuturkan bahwa dua mahasiswa tersebut dibantu oleh kakek berumur 68 tahun dan dijamu dengan hidangan yang sangat banyak.

Baca Juga: Download Stumble Guys Mod Apk Skin Langka? Mending Klik Link Download Legal Ini Saja!

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah