Masih Trending Satu, 3 Alasan Lagu Tulus Hati-Hati di Jalan Awet Diengarkan, Chordnya Lawan Ajaran Guru Vokal

- 18 Mei 2022, 12:19 WIB
Tulus akan menjadi salah satu pengisi konser musik 'Waktu Indonesia Berdansa' di bulan Juli 2022.
Tulus akan menjadi salah satu pengisi konser musik 'Waktu Indonesia Berdansa' di bulan Juli 2022. /Instagram.com/@tulusm

2. Chord lagu Tulus Hati-Hati di Jalan unik

Selain relatable dengan pendengarnya, lagu Tulus Hati-Hati di Jalan juga memiliki chord dan melodi yang tidak biasa.

Hal tersebut menurut Indra Aziz sebagai kekuatan tersendiri bagi lagu ciptaan Tulus.

“Pilihan melodi dan chord lagu ini unik, ya dan nggak biasa, tetapi, kita yang mendengarkan itu gampang, easy listening, padahal kalau kita gali lebih jauh itu cukup kompleks,” kata pria yang berprofesi juga sebagai pelatih vokal.

Baca Juga: Harga iPhone 12 Mulai 9 Jutaan! Ini Seri iPhone yang Turun Harga Mei 2022: Ada iPhone XR hingga iPhone 13 Pro

3. Cara Tulus menyampaikan lagunya melawan ajaran guru vokal

Menurut Indra Aziz cara Tulus menyanyikan lagu Hati-Hati di Jalan lucu dan sebagai musisi ia memiliki ciri khas.

Lanjutnya, tipe penyanyi seperti Tulus dapat dikategorikan melawan ajaran guru vokal yang biasanya diajarkan.

“Walaupun, ya, beberapa tempat melawan guru vokal ajarin, tetapi, nggak apa-apa, ya, kan, guru vokal cuman ngajarin teknik dasar, kalau ngomongin seni tergantung senimannya, jadi, nggak apa-apa sama sekali,” ucap alumni S1 Fakultas Seni Rupa dan Desain Universitas Trisakti itu.

Baca Juga: Begini Reaksi Emosional Member BTS di ARMY Special Event, Ternyata Tak Terduga

Halaman:

Editor: Alfio Santos

Sumber: YouTube VokalPlus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah