Link Lengkap Baca Cerita KKN di Desa Penari Asli dari Thread Twitter yang Jadi Film

- 9 Mei 2022, 11:25 WIB
Link baca cerita KKN di Desa Penari asli dari thread Twitter
Link baca cerita KKN di Desa Penari asli dari thread Twitter /Instagram/@kknmovie

INFOSEMARANGRAYA- Film KKN Di Desa Penari diangkat dari kisah nyata yang sebelumnya kisahnya ditulis melalui thread twitter oleh SimpleMan.

Film KKN di Desa Penari jadi salah satu film yang paling ditunggu masyarakat Indonesia karena perilisan film tersebur sudah diundur sejak 2 tahun lalu.

Setelah penantian cukup lama, pada 30 April 2022 kemarin film KKN di Desa Penari resmi tayang secara serentak di seluruh bioskop yang ada di Indonesia. 

Baca Juga: Nonton Film Doctor Strange in the Multiverse Madness Gratis? Pakai Link Legal Ini

Cerita yang diangkat dalam film KKN di Desa Penari ini mengisahkan tentang sekelompok mahasiswa yang akan melakukan KKN (Kuliah Kerja Nyata) disebuah desa terpencil. 

Desa tempat mahasiswa itu hendak KKN terletak Jawa Timur dan diketahui bahwa desa tersebut memang cukup terpencil dan jauh dari keramaian. 

Sekelompok mahasiswa tersebut yaitu bernama, Nur, Widya, Ayu, Bima, Anton dan Wahyu.

Baca Juga: Arab Saudi Blokir Film Doctor Strange 2, Simak Penyebab dan Daftar Negara Timur Tengah Lain yang Melarang

Ternyata desa tempat para mahasiswa melakukan KKN tersebut memiliki latar belakang dan cerita mistis.

Hal mistis itupun masih dipercayai oleh para penduduk desa yang termasuk kepala desanya yaitu, pak Prabu.

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x