Profil & Biodata Azam Khan, Penghina “Hanya Monyet” Warga Kalimantan: Ternyata Pernah Jadi Pengacara FPI

- 24 Januari 2022, 15:36 WIB
Edy Mulyadi, Ahmad Khozinudin, dan Azam Khan berbicara mengenai pemindahan Ibu Kota Negara (IKN) baru ke Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur
Edy Mulyadi, Ahmad Khozinudin, dan Azam Khan berbicara mengenai pemindahan Ibu Kota Negara (IKN) baru ke Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur /Tangkapan layar YouTube / Mimbar/

INFOSEMARANGRAYA.COM – Artikel berikut memuat informasi profil dan biodata Azam Khan, seorang pengacara penghina “hanya monyet” warga kalimantan yang ternyata pernah jadi pengacara FPI.

Nama Azam Khan menjadi viral ketika ia terlihat berada di samping Edy Mulyadi dalam video pernyataannya tentang pemindahan IKN ke Kalimantan Timur.

Orang yang oleh Edy sering dipanggil ‘Om Azam’ tersebut ada di dalam video tersebut agar dijadikan contoh sebagai warga bertempat tinggal Jakarta yang enggan pindah ke Kaltim.

Baca Juga: Info Loker! PT VIVO Mobile Indonesia Buka 7 Posisi Lowongan Kerja Lulusan D3 dan S1 Terbaru Januari 2022

Baca Juga: Link Nonton The Royal Treatment, Film Romantis No 1 Netflix di Minggu Pertama Penayangan

Dalam video pers yang dirilis 24 Januari 2022 tersebut, terdengar Azam Khan sempat menyeletuk ‘hanya monyet’ dikala tengah berbicara dengan Edy Mulyadi tentang isu IKN tersebut.

Lantas, perkataan Azam yang sempat terdengar ini membuat marah masyarakat Indonesia, terutama warga Kalimantan, hingga tagar ‘warga Kalimantan bukan monyet’ trending di Twitter.

Namun, sebenarnya siapakah Azam Khan ini?

Baca Juga: Info Loker! PT GoTo Gojek Tokopedia (GoTo Group) Lulusan S1 Terbaru Januari 2022, 0 Pengalaman Bisa Daftar

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x