5 Kecelakaan Tragis di Lokasi Syuting Film Hollywood, yang Terbaru Alec Baldwin!

- 8 November 2021, 06:56 WIB
Resident Evil, Film Hollywood terbaru yang alami kecelakaan tragis saat syuting
Resident Evil, Film Hollywood terbaru yang alami kecelakaan tragis saat syuting /imdb

INFOSEMARANGRAYA.COM - Sederet kecelakaan tragis yang terjadi saat proses syuting film hollywood.

Terbaru ada Alec Baldwin menembak mati sinematografer film Halyna Hutchins dan melukai sutradara Joel Souza di lokasi syuting film “Rust”.

Insiden serupa pernah terjadi pada tahun 1993 di lokasi syuting film aksi-fantasi “The Crow”.

Baca Juga: Unik! Terinspirasi dari Film, Pria Asal Istanbul Turki Ini Rela Dipukuli Kliennya, Kok Bisa?

Aktor Brandon Lee terbunuh pada usia 28 tahun. Putra dari aktor film laga Kung Fu kawakan Bruce lee, tertembak oleh lawan mainnya yang mengira bahwa pistol yang digunakan tidak berisi peluru.

Seringkali, kecelakaan ini terjadi akibat dari kelalaian dan kegagalan untuk mengikuti prosedur keselamatan yang tepat, yang membayangi banyak produksi.

Berikut ini 5 kecelakaan tragis yang terjadi di lokasi syuting film selama bertahun-tahun:

Baca Juga: Sinopsis Film Thriller 'Peppermint': Aksi Balas Dendam Ibu Atas Kematian Anaknya

1. Twilight Zone: The Movie (1983)
Pada 23 Juli 1982, Vic Morrow dan dua aktor cilik, Renee Shinn Chen dan Myca Dinh Le, tewas dalam kecelakaan yang melibatkan helikopter selama pembuatan film di lokasi “Twilight Zone: The Movie” di California.

Morrow, usia 53 tahun, dan anak-anak, usia enam dan tujuh tahun, sedang syuting adegan pertempuran Perang Vietnam di mana mereka seharusnya berlari dari helikopter yang mengejar.

Rotor ekor helikopter terkena bahan peledak yang diledakan sebagai efek khusus di lokasi syuting, menyebabkan pilot helikopter kehilangan kendali dan menabrak tiga korban (Morrow, Renee Shinn Chen, dan Myca Dinh Le).

Baca Juga: Sinopsis Film Lamb (2021): Pasangan Suami Istri Adopsi Anak Berkepala Domba

Ironisnya, kecelakaan itu terjadi pada hari terakhir syuting film yang dijadwalkan.

2. Top Gun (1986)

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x