Hati-hati Mungkin Kamu Terkena Quarter Life Crisis!

- 22 Mei 2021, 10:40 WIB
Ilustrasi wanita yang terkena Quarter life crisis yang merasa galau dengan kesuksesan orang lain
Ilustrasi wanita yang terkena Quarter life crisis yang merasa galau dengan kesuksesan orang lain //Twitter/

INFOSEMARANGRAYA.COM,- Baru-baru ini sering sekali banyak pertanyaan terkait umur 20 tahun sudah dapat apa saja? Rumah impian? Pasangan? Mobil impian? Bahagiakan orang tua?. Quarter Life Crisis adalah periode seseorang di usia 18-30 tahun yang merasa dirinya tidak memiliki arah, galau tentang hidup, dan overthink yang berlebihan. Ini dia tanda-tandanya

Baca Juga: Gal Gadot Blak Blakan Dukung Israel, Mia Khalifa Berikan Sindiran Pedas dan Hebohkan Warganet Twitter

  1. Merasa tidak memiliki tujuan hidup
  2. Putus cinta setelah menjalin hubungan yang lama
  3. Iri melihat teman sukses duluan
  4. Mengalami masalah finansial
  5. Menjalani hidup untuk pertama kalinya

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea Taxi Driver Episode 25 yang Tayang Sabtu 22 Mei 2021 di VIU

Nah, itu dia tanda-tanda kamu mengalami Quarter Life Crisis. Kuncinya berhenti membandingkan diri sendiri dengan orang lain, karena setiap orang memiliki proses yang berbeda.(RA)***

Editor: Eko Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah