Merasa Badmood, 4 Makanan Ini Bisa Bikin Mood Kalian Meningkat, Apa Saja Nih

- 11 Maret 2021, 13:25 WIB
Foto ilustrasi wanita
Foto ilustrasi wanita /Jill Wellington /Pixabay

INFOSEMARANGRAYA.COM,- Ketika menjalani hari-hari, mood sangatlah mempengaruhi. Saat mood kita sedang buruk, maka apapun yang akan kita kerjakan ikutan buruk dan tidak produktif.

Sedangkan jika mood kita baik yang benar – benar sangat baik, maka hari yang dilewati-pun terasa sangat ringan dan menyenangkan. 

Namun jika memang sudah terlanjur kita bad mood maka kita bisa mengonsumsi beberapa makanan yang dapat meningkatkan mood. Apa sajakah itu? 

1. Cokelat

Cokelat memang sering sekali menjadi makanan yang diincar untuk mengembalikan mood atau menaikkan mood. Cokelat merupakan makanan manis yang bisa membuat kadar gula dalam tubuh naik sehingga akan menaikkan mood dengan cepat. 

Baca Juga: Lirik dan Chord Gitar Lagu Olivia Rodrigo Berjudul Drivers Licence

Baca Juga: Hal yang Dapat Dilakukan Saat Me Time Agar Kamu Lebih Mencintai Diri Sendiri

2. Es Krim

Es Krim juga hamper sama dengan cokelat, karena sama sama makanan manis yang dapat menaikkan mood karena mengandung glukosa yang akan diproses menjadi energi oleh tubuh. 

Halaman:

Editor: Eko Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x