Foto Ghazali Viral dan Dapat Menghasilkan Uang Milyaran dari NFT, Apa Sih NFT Itu?

13 Januari 2022, 14:23 WIB
Akun Ghozali Everyday raih miliaran rupiah hasil jual foto selfi lewat NFT /OpenSea

INFOSEMARANGRAYA.COM – Ghazali adalah pemuda yang selalu mengupload foto selfienya di NFT.

Foto selfienya sudah dari tahun 2017 hingga 2021, dia terus konsisten dalam mengupload foto selfienya tersebut.

Sampai-sampai Ghazali bisa menghasilkan uang milyran rupiah dari foto selfienya yang diuploadnya di NFT.

Baca Juga: Jadwal Acara dan Link Streaming RCTI Hari ini 14 Januari 2022: Ikatan Cinta, When Sule Met Sulis, Silet

Baca Juga: Link Streaming dan Jadwal Acara Trans TV 14 Januari 2022: Alvin And The Chipmunks: The Road Chip

Teman-teman mungkin banyak yang belum percaya bahwa hanya mengupload foto dan menjual foto saja bisa menghasilkan uang begitu banyak.

Ghazali dengan kepercayaan dirinya, dia terus berjuang dan memiliki mimpi sederhana. Pada akhirnya tuhan mengabulkan apa yang dia perjuangkan selama ini bisa menghasilkan uang.

NFT atau Non-fungible tokens merupakan token unik yang terkait dengan manfaat digital (kadang fisik) yang menunjukkan bukti kepemilihan.

Baca Juga: Jadwal Acara & Link Streaming Trans7 Hari Ini 14 Januari 2022: Berani Coba, On The Spot, Misteri Malam

Masih ada yang mengerti Non-fungible tokens itu apa? Mari kita cari tahu bersama. Berikut ini penjelasannya.

Fungible itu adalah penukaran sesuatu barang atau sejenisnya yang bisa anda dapatkan dengan hasil yang sama persis.

Contohnya anda memiliki uang sebesar 20 ribu dengan keadaan yang jelek atau rusak, terus anda melihat abang anda memiliki uang 20 ribu baru. Nah, anda ingin tukeran dengan abang anda dengan sama-sama mau kan uangnya masih 20 ribu.

Baca Juga: Lowongan Kerja Januari 2022 di PT Pos Logistik Indonesia Pada 6 Posisi untuk Lulusan SMA/SMK, D3 dan S1

Non Fungible dapat diartikan sesuatu barang yang unik dan tidak dapat ditukerkan dengan barang lainnya, karena memiliki karakteristiknya sendiri.

Contohnya anda memiliki gitar antik tetapi teman anda ingin menukarkan gitar yang kw. Pastinya gak bisa, karena gitar antik pastinya memiliki nilai autentiknya sendiri.

Tokens semacam kontrak yang memberikan keuntungan buat pemiknya. Contohnya anda punya tiket BTS, tiket tersebut ibarat token yang memberikan keuntungan untuk anda bisa masuk ke konser BTS.

Baca Juga: Link Streaming & Jadwal Acara Indosiar 14 Januari 2022: Railroad Tigers, BRI Liga 1 Ada Bhayangkara dan PSM

Nahh, jadi NFT itu apasihh? NFT merupakan asset digital yang memiliki kode dan memberikan manfaat bagi pemiliknya.

“NFT adalah aset digital yang berisi ciri – ciri unik yang dikodekan dan disimpan dalam bentuk kontrak (smart contracts), dan memberikan manfaat buat pemiliknya. Biasanya disebut NFT Collector,” kata akun Twitter @EkaBagus_.***

 

Editor: Alfiansyah

Tags

Terkini

Terpopuler