Banyak Diperbincangkan, Apa Perbedaan Cacar Monyet dengan Cacar Air? Ternyata Ini Penjelasannya!

- 25 Agustus 2022, 13:06 WIB
Ilustrasi Cara mencegah penularan cacar monyet  paling ampuh
Ilustrasi Cara mencegah penularan cacar monyet paling ampuh /Pixabay/Alexandra_Koch

INFOSEMARANGRAYA.COM - Dunia kesehatan digemparkan dengan penyebaran cacar monyet yang begitu pesat.

Bahkan cacar monyet telah diperhitungkan sebagai darurat penyakit nasional.

Nama cacar monyet memang sepertinya begitu asing dan masih baru di telinga masyarakat.

Baca Juga: Kasus Cacar Monyet Ditemukan di Indonesia, Simak Gejala dan Tandanya Berikut Ini

Baru-baru ini saja ditemukan satu suspect kasus cacar monyet di Semarang, Jawa Tengah.

Di balik penyebarannya yang perlu diwaspadai, ternyata publik juga menyimpan pertanyaan seputar penyakit cacar monyet.

Satu pertanyaan yang paling banyak terlontar ialah apakah cacar monyet sama dengan cacar air?

Baca Juga: Gimana Ciri Cacar Monyet? Ini dia Perbedaan Cacar Monyet dan Cacar Air

Mengingat bahwa publik hanya familiar dengan penyakit cacar air yang timbul hanya sekali seumur hidup.

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x